Toko Online

Bisnis Toko Online 468x60

Sunday, January 27, 2019

Super Food yang mulai terkuak: DAUN KELOR

Dunia tak selebar daun kelor... pasti anda sudah sering mendengar pribahasa tersebut ya.. tapi saya tidak akan membahas soal pribahasa tersebut, saya hanya ingin berbagi pengetahuan yang baru didapat tentang khasiat atau manfaat daun kolor eh.. Kelor.

Sekarang ini menjadi fenomenal sekali di Eropah dan Amerika tentang manfaat tumbuhan kelor atau Moringa dalam bahasa Inggris, berbagai penelitian dilakukan akan kandungan nutrisi yang terdapat ditumbuhan tersebut dan hasilnya sangat mencengangkan, bahwa mulai dari akar, batang, daun, bunga dan buahnya semuanya memiliki nutrisi tinggi, baik vitamin, mineral, dan sembilan (9) asim amino, wah pokoknya...
Senyawa Antioksidan yang terkandung dalam kelor adalah Vitamin A, Vitamin C, Vitamin E, Vitamin K, Vitamin B (Choline), Vitamin B1 (Thiamin), Vitamin B2 (Riboflavin), Vitamin B3 (Niacin), Vitamin B6, Alanine, Alpha-Carotene, Arginine, Beta-Carotene, Beta-sitosterol, Caffeoylquinic Acid, Campesterol, Carotenoids, Chlorophyll, Chromium, Delta-5-Avenasterol, Delta-7-Avenasterol, Glutathione, Histidine, Indole Acetic Acid, Indoleacetonitrile, Kaempferal, Leucine, Lutein, Methionine, Myristic-Acid, Palmitic-Acid, Prolamine, Proline, Quercetin, Rutin, Selenium, Threonine, Tryptophan, Xanthins, Xanthophyll, Zeatin, Zeaxanthin, Zinc.

Biar nggak suntuk baca artikel ini enaknya coba saksikan dulu video ini

Nah sekarang inilah manfaatnya:

Kelor dapat mencegah dan menghancurkan pembentukan tumor dan kanker karena mengandung isothiocyanate benzil, hasil studi ilmiah menyatakan bahan tersebut memiliki kemampuan anti kanker dan chemoprotective.

Kelor merupakan tonik penguat jangtung dan mencegah penyakit kardiovaskular lainnya, karena kaya dengan Vitamin B (khususnya asam folat), B6 dan B12, Vitamin E dan Vitamin C, sedangkan Vitamin B3-nya yang disebut niacin dapat mengurangi kolesterol dalam konsentrasi tinggi, hebaatnya lagi... Kelor mengandung glikosida jantung yang digunakan di seluruh dunia untuk pengobatan gagal jantung dan arrythmias, membantu meningkatkan kekuatan denyut jantung, dan menormalkan tingkat tekanannya.

Seiring bertambahnya usia tekanan darahpun cenderung meningat, dan tekanan darah yang tinggi meningkatkan resiko terkena penyakit jantung, penyakit ginjal dan stroke.

Nutrisi penting yang dibutuhkan oleh seseorang yang menderita tekanan darah tinggi ditemukan secara alami dalam tanaman Kelor. Arginine merupakan asam amino yang ditemukan dalam tanaman kelor dan dikenal untuk menyeimbangkan tekanan darah. Kalsium, Magnesium, Kalium, Seng, dan Vitamin E juga ditemukan pada Kelor. Kelor mengandung seluruh nutrisi yang dibutuhkan untuk menyeimbangkan tekanan darah.

Sungguh ajaib kandungan tumbuhan kelor ini, coba perhatikan perbandingan daun kelor segar dan bubuk daun kelor dengan buah pisang, wortel, susu dll.


Bubuk daun kelor memiliki potasium lebih banyak 15 kali dari buah pisang, vitamin A lebih banyak 10 kali dari wortel, kalsiumnya 17 kali lebih banyak dari susu...

Memang pantas jika kelor atau moringa disebut makan super atau Super Food, sediakan sebungkus kelor bubuk atau Moringa powder dirumah anda untuk kebutuhan vitamin dan mineral keluarga anda. Silahkan hubungi kami segera...



SMS atau W/A  0813-1701 9417

Harga Rp.150,000,- / 300gram

Kami juga bisa melayani pengiriman ke Malaysia, Singapore dan Brunei Darussalam dengan menggunakan kurir EMS (Express Mail Service) dari PT. Pos Indonesia. 

No comments:

Post a Comment